FOTO PRE-WEDDING DALAM PERSPEKTIF ISLAM (Studi Kasus Gampong Dayah Meunara Kecamatan Kuta Makmur Kabupaten Aceh Utara)

Record Detail

Skripsi

FOTO PRE-WEDDING DALAM PERSPEKTIF ISLAM (Studi Kasus Gampong Dayah Meunara Kecamatan Kuta Makmur Kabupaten Aceh Utara)

XML

Skripsi ini berjudul Foto Pre-Wedding Dalam Perspektif Islam (Studi Kasus
Kecamatan Kuta Makmur Kabupaten Aceh Utara). Maka di rumuskan beberapa
masalah yang penting untuk di kaji dan di pahami, antara lain: bagaimana Praktek
Foto Pre-Wedding dalam masyarakat Gampong Dayah Meunara saat ini?,
bagaimana foto pre-wedding dalam Perspektif Ulama di Gampong Dayah
Meunara?. Maka tujuan dari penelitian ini adalah: untuk mengetahui bagaimana
Praktek Foto Pra-Wedding dalam masyarakat Gampong Dayah Meunara saat ini,
untuk mengetahui foto pre-wedding dalam Perspektif Ulama di Gampong Dayah
Meunara. Jenis metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif untuk menjelaskan
fenomena sosial dalam masyarakat terutama yang berhubungan foto pre-wedding
dalam Perseptif Islam. hasil penelitian yaitu Pertama: Praktek Foto Pre-Wedding
dalam masyarakat Islam saat ini, bertema romantis, bertema unik, Dokumentasi
kenang-kenangan dan sebagai Trend. Kedua: foto pre-wedding dalam Perspektif
Ulama di Kecamatan Kuta Makmur Kabupaten Aceh Utara yang mengandung
unsur khalwat dan ikhtilat tidak dilarang karena mereka (calon suami-istri) belum
memiliki ikatan yang sah sebagai suami istri. Itu tidak dibenarkan dalam hukum
Islam. Dan MUI telah mengaharamkan foto pre-wedding karena mengandung
unsur khalwat dan ikhtilat.
Kata Kunci: Foto Pre-Wedding, Masyarakat dan Perspektif Islam.


Detail Information

Penulis
ZULFADLI - Personal Name
NIP/NIDN/NIM 133107908
Edition
Language
English
Publisher FUAD-KPI : IAIN Lhokseumawe.,
Edition
Subject(s)
No Panggil
KPI

BACA FULLTEX

LOADING LIST...



Information


RECORD DETAIL


Back To Previous  XML Detail