PENERAPAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION (GI) UNT UK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATI S SISWA SMP NEGERI 1 DEWANTARA

Record Detail

Skripsi

PENERAPAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION (GI) UNT UK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATI S SISWA SMP NEGERI 1 DEWANTARA

XML

Penelitian ini bertujuan
untuk mengetahui
peningkatan
kemampuan pemecahan
masalah matemati
s
siswa
kelas VIII SMP Negeri
1 Dewantara
pada
materi
prisma
dan
limas
yang diajarkan dengan menggunakan model pembelajar
a
n kooperati
f
tipe
group investigation.
Salah satu
faktor
penyebab
r
endahnya kemampuan
pemecahan masalah matematis siswa
adalah
model pembelajaran yang kurang
efektif sehingga siswa mengalami kesulitan dalam memahami dan
mengembangkan ide
-
ide atau gagasan yang dimilikinya dalam memecahkan
masalah. Berdasarkan soal yang diuji kepada siswa menunjukkan bahwa siswa
kurang memahami soal
dan kesulitan untuk menyelesaikan soal.
Penelitian
ini
menggunakan
metode
kuantitatif
dengan
jenis
penelitian
eksperimen
dimana data
yang diperoleh
diuji
secara
statistik.
Adapun
untuk
memperoleh data dilakukan
tes
yang bertujuan
untuk
melihat
kemampuan
pemecahan
masalah
matematis
siswa
kelas
VIII SMP Negeri 1 Dewantara
pada
materi
prisma
dan
limas.
Populasi
dalam
penelitian
ini
adalah
seluruh
siswa
kelas VIII SMP Negeri 1 Dewantara,
sedangkan
pengambilan
sampel
dilakukan
secara
random sampling class
, yai
tu
pengambilan
sampel
sedemikian
sehingga
setiap
unsur
mempunyai
kesempatan
yang sama
untuk
dijadikan
sampel
atau
dapat
dipilih
sebagai
objek
penelitian.
Sehingga
diperoleh
sampel
dalam
penelitian
ini
yaitu
kelas VIII/1 sebagai
kelas
eksperimen
dan
kelas
VIII/2 sebagai
kelas
kontrol.
Berdasarkan
hasil
uji
homogenitas
dan
normalitas data hasil
tes
dari
kedua
kelas
tersebut
diperoleh
bahwa
kedua
sampel
homogen
dan normal, sehingga
untuk
pengujian
hipotesis
digunakan
uji
-
t
pihak
kanan.
Kelas
eksperimen
dilakukan
dengan
menerapkan
model pembelajaran
kooperatif
tipe
group investigation
dan
pada
kelas
control
dilakukan
dengan
menerapkan
metode
ekspositori.
Hasil
penelitian
diperoleh
t
hitung
= 1.792 sedangkan
t
tabel
=1.679
dengan
demikian
t
hitung
>
t
tabel
,
yaitu 1.792
>
1.679
dengan
α
= 5% yang berarti
tolak H
o
, yang membuktikan
bahwa “
a
danya
peningkatan kemampuan pemecahan masalah matematis siswa kelas VIII SMP
Negeri 1 Dewantara pada materi prisma dan limas dengan penerapan
pembelajaran kooperatif tipe
gro
up investigation
”.


Detail Information

Penulis
JANNATUL HUSNA - Personal Name
NIP/NIDN/NIM 132207576
Edition
Language
English
Publisher FTIK-TMA : IAIN Lhokseumawe.,
Edition
Subject(s)
No Panggil
TMA

BACA FULLTEX

LOADING LIST...



Information


RECORD DETAIL


Back To Previous  XML Detail