NIKAH LIAR MENURUT HUKUM ISLAM (Studi Kasus di KUA Samudra Pasee)

Record Detail

Skripsi

NIKAH LIAR MENURUT HUKUM ISLAM (Studi Kasus di KUA Samudra Pasee)

XML

ABSTRAK
Skripsi ini menjelaskan tentang“Nilah Liar Dalam Perspektif KUA Samudera
Aceh Utara”. Adapun rumusan masalah yang ingin dikaji adalah:1. Mengapa
praktik nikah liar terjadi di lingkungan KUA Samudera Aceh Utara?. 2. Apa
akibat hukum dari nikah liar di lingkungan Kecamatan Samuderae?. Adapun yang
menjadi tujuan penulis dalam penelitian ini adalah:1. Untuk menjelaskan praktik
nikah liar terjadi di lingkungan KUA Samudera Aceh Utara, 2. Untuk
menjelaskan akibat hukum dari nikah liar di lingkungan Kecamatan Samuderae. Maka yang dapat penulis simpulkan adalah sebagai berikut: Pertama, Penyebab
terjadinya perkawinan liar pada masyarakat Kec. Samudera terhadap nikah liar
disebabkan faktor konflik, Kawin lari bagi pasangan remaja/dewasa yang tidak
mendapatkan restu dari orang tuanya. Tidak ada izin poligami dari Pengadilan
Agama/Mahkamah Syar’iyah bagi lelaki yang ingin memiliki isteri lebih dari satu.
Tidak mempunyai akta perceraian dari Pengadilan Agama / Mahkamah Syar’iyah
Kota Lhokseumawe, bagi pasangan yang telah bercerai namun tidak mengurus
Akta Perceraian di Mahkamah Syar’iyah. Oleh karena itu dikatakan secara hukum
bahwa itu perkawinan liar. Merantau jauh keluar daerah / keluar negeri.
Pemahaman yang keliru dari masyarakat tentang rumitnya Administrasi dan
membutuhkan biaya besar untuk menikah di KUA. Kedua, Akibat hukum nikah
liar yaitu tidak dapat membuat KTP dan Kartu keluarga, karena mereka tidak
terdaftar sebagai suami isteri yang sah di kantor KUA Kecamatan Samudera. Ketika salah satu dari mereka yang masuk ke rumah sakit juga akan sulit untuk di
proses administrasinya, karena mereka tidak memiliki kartu keluarga bersama. Sulit untuk membuat akta kelahiran anak, sehingga akan berdampak lebih buruk
terhadap anak-anaknya kelak. Akibatnya, si anak hanya memiliki hubungan
hukum dengan ibu yang melahirkannya.


Detail Information

Penulis
FAUZIAH - Personal Name
NIP/NIDN/NIM 131107193
Edition
Language
English
Publisher SYARIAH-AHWAL AL-SYAKHSYIYYAH : IAIN Lhokseumawe.,
Edition
Subject(s)
No Panggil
AHWAL AL-SYAKHSYIYYAH

BACA FULLTEX

LOADING LIST...



Information


RECORD DETAIL


Back To Previous  XML Detail