EFEKTIVITAS PENGELOLAAN PENDIDIKAN ANAK USIA DINI DI TKIT BUNAYYA LHOKSEUMAWE

Record Detail

Skripsi

EFEKTIVITAS PENGELOLAAN PENDIDIKAN ANAK USIA DINI DI TKIT BUNAYYA LHOKSEUMAWE

XML

Nurhaliza. 2020. “Efektivitas Pengelolaan Pendidikana Anak Usia Dini Di
TKIT Bunayya Lhokseumawe.”
Selama melakukan praktek pengalaman lapangan (PPL) di TKIT Bunayya
Lhokseumawe peneliti melihat ada keistimewaan dalam pengelolaan pendidikan,
keistemewaan tersebut antara lain penerapan nilai keislaman dalam setiap
pembelajaran, model pembelajaran sentra, dan jumlah anak didik yang sangat
banyak. Penelitian ini merupakan penelitian kualitattif deskritif. Tujuan penelitian
ini yaitu mendeskripsikan tentang pengelolaan pendidikan anak usia di TKIT
Bunayya Lhokseumawe dengan berpedoman pada Permendikbud No. 137 Tahun
2014.
Hasil penelitian pengelolaan pendidikan anak usia dini di TKIT Bunayya
Lhokseumawe untuk standar tingkat pencapaian perkembangan anak, standar isi,
standar proses, standar sarana dan prasarana, standar pengelolaan, dan standar
pembiayaan sudah memenuhi standar sebagaimana yang dimaksud dalam
Permendikbud No. 137 Tahun 2014. Sedangkan standar penilaian dan standar
pendidik dan tenaga kependidikan belum memenuhi standar sebagaimana yang
dimaksud dalam Permendikbud No. 137 Tahun 2014. Faktor pendukung dari
pengelolaannya yaitu kental dengan nilai Islami, dan faktor penghambatnya yaitu
partisipasi orangtua kurang maksimal sebagaimana yang diharapkan.
.


Detail Information

Penulis
NURHALIZA - Personal Name
NIP/NIDN/NIM 162509658
Edition
Language
Indonesia
Publisher FTIK-PIAUD : IAIN Lhokseumawe.,
Edition
Subject(s)
No Panggil
372 Nur e

BACA FULLTEX

LOADING LIST...



Information


RECORD DETAIL


Back To Previous  XML Detail